Mohon tunggu...
Shafira Widya Ardhea
Shafira Widya Ardhea Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Universitas Airlangga

-

Selanjutnya

Tutup

Financial Pilihan

Alternatif Dana Darurat Menggunakan Reksadana Pasar Uang

7 Juli 2022   00:26 Diperbarui: 7 Juli 2022   02:54 174
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Jika ingin mengetahui segala informasi mengenai produk Reksa Dana Pasar Uang yang akan dipilih, bisa dengan membaca prospektus. Prospektus dapat disebut dengan buku panduan karena didalamnya menjelaskan segala informasi mengenai reksa dana. Dimulai dari produk apa saja yang digunakan, kinerja selama beberapa tahun, pengelolaan, legalitas, dan lain sebagainya. 

Apabila dibandingkan dengan deposito atau rekening tabungan biasa, Reksa Dana Pasar Uang akan lebih unggul. Alasannya karena Reksa Dana Pasar Uang bukan jenis objek pajak. 

Selain itu, dalam Reksa Dana Pasar Uang tidak ditarik biaya administrasi per bulan seperti rekening tabungan. Dilihat dari persentase keuntungan, produk Reksa Dana Pasar Uang lebih banyak dibandingkan lainnya. Hal itu dapat menjadi pertimbangan bahwa jenis Reksa Dana Pasar Uang sangatlah cocok dijadikan sebagai alternatif dana darurat. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun