Mohon tunggu...
Humas Lapas Tegal
Humas Lapas Tegal Mohon Tunggu... Wiraswasta - Mahasiswa

Lari

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Guna Menjaga Kebersihan Diri, Lapas Tegal Membagikan Peralatan Mandi untuk Warga Binaan

21 November 2024   15:08 Diperbarui: 21 November 2024   15:13 10
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto Pembagian Peralatan Mandi (Sumber : Humas Paste)

Guna Menjaga Kebersihan Diri, Lapas Tegal Membagikan Peralatan Mandi Untuk Warga Binaan
Tegal-(21/11/2024 Kamis ) Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Tegal membagikan peralatan mandi kepada seluruh warga binaan. Sebanyak 263 Palet peralatan mandi dibagikan oleh Kasubsi Perawatan, Akhir Sugondo ditemani Karupam Rupam I Guntur Kurnianto.
Kegiatan ini sebagai bentuk Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Tegal berupaya untuk memenuhi hak warga binaan dan juga untuk kesejahteraan serta menjaga kebersihan diri dari para warga binaan lapas tegal.

Kasubsi Perawatan, Akhir Sugondo menuturkan bahwa pembagian peralatan mandi seperti, Sampo, sabun, pasta gigi, dan juga dan sabun cuci ini sangat penting untuk menjaga kebersihan diri Warga Binaan Lapas Tegal. "Saya ingin memastikan bahwa semua warga binaan disini di lapas tegal selalu menjaga kebersihan diri agar sehat dan bugar, karena kebersihan diri adalah salah satu hal untuk menjaga kesehatan tubuh."

Kegiatan ini diharapkan mampu memberikan dampak positif untuk kesehatan fisik dan mental pada warga binaan lapas tegal, Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Tegal berkomitmen untuk selalu memberikan pelayanan terbaik dan selalu berupaya memenuhi hak warga binaan.

_Humas Lapas Tegal BAHARI
 (Bersih-Aman-Harmonis-Akuntabel-Ramah-Inovatif)
Masuk Minus Keluar Plus
Be Creative - Be Smart Correctional Officer

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun