Mohon tunggu...
Senorita Andria Septy
Senorita Andria Septy Mohon Tunggu... -

Sanguine-melancholia, Mujer la soƱadora (Wanita Pemimpi), Penikmat serta Pengagum Espanola dan Amerika Latin. Kunjungi juga blog saya di : www.seventhautumn.tumblr.com

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

MRod (Michelle Rodriguez) dan Kampung Halaman (1)

12 Juli 2016   23:48 Diperbarui: 14 Juli 2016   04:08 81
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

When I looked At You, Remind Me Of Something. When I See Your Face ( And Hear Latin American Stuff). Just Feel Like Home And Then Homesick. I Don't Know Why.

JADI, sebenarnya ini sudah mengendap beberapa tahun terakhir. Tapi tak kunjung kutemukan kata kunci 'tuk memulai. Bisa dibilang Writer's Block barangkali.Ā (Duhai kok kaku dan gagu begini ngomongnya).

Ketika kutemukan sebuah foto jadul, seolah-olah aku seperti kerasukan. Dan teringat sesuatu yang membuatku terkenang peristiwa yang belum pernah terjadi, tapi kayak sudah ku alami. Istilah kerennya DE JA VU. Nah, foto jadul itu milik MICHELLE RODRIGUEZ. Cewek latin ini lahir pada tanggal 12 juli 1978 (tepatnya hari ini doski berulang tahun). Kemungkinan dari foto tersebut di atas, kira-kira dia masih berumur 3-4 tahun. Senyum lebar khas anak kecil sambil pegang boneka berambut jabrik.

Kenapa kok aku jadi tertarik sampai segitunya?

www.famousface.us
www.famousface.us
Sebenarnya tidak hanya itu, setiap kali aku menemukan seseorang atau sesuatu yang berkaitan dengan Amerika Latin, aku jadi gelo sendiri. Aku selalu bingung mencerna otakku bahwa sesungguhnya apa yang membuatku kesengsem?

Saat aku kepoin negeri penghasil telenovela_Mexico, seperti ada yang berteriak, "Jangan hanya Mexico, melainkan seluruh negara bagian Amerika Latin juga harus dipelajari,"Ā Sangking edannya aku sampai hapal diluar kepala nama-nama negara beserta ibukota di negara bagian Amerika Selatan. Insya Allah sekarang pun masih HAPAL. Hehehe. Ini semua akarnya dari telenovela yang ku tonton sewaktu kecil sehingga aku menganggap negara pengguna spanish sebagai bahasa nasionalnya sebagai kampung halamanku. Dan setelah ku pelajari dengan khidmat, barulah perhatianku ke negara spanyol.Ā 

chinese.fansshare.com
chinese.fansshare.com
Barangkali julukan Senorita Andria, Si Gadis Pengkhayal cocok sekali disematkan untukku. Aku lho belum pernah menginjakkan kakiku ke Amerika Latin. Satu pun nggak pernah sama sekali. Tapi sok kepedean! Pilih salah satu dong, An! Jangan egois. Apalagi plin-plan. Aku menyukai Mexico, besok-besok ketika belajar Peru, Argentina, Colombia malahan pindah. Jadi mau nggak mau akupun mencintai semuanya. Baik, kalau dipaksa aku akan memilih negara Republik Dominika )Tempat di mana MRod pernah tinggal dan Colombia, tempat di mana Shakira dan Gabriel Garcia Marquez).

Bersambung. . .

Ditulis di kertas notes pada tanggal 10 Juli 2016

KRUS SMD

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun