Mohon tunggu...
SEPTIANA CATURNUGRAHA
SEPTIANA CATURNUGRAHA Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Saya sedang menempuh pendidikan s 1 di universitas pamulang program studi pendidikan guru sekolah dasar. Dan saya pecinta sepakbola

Selanjutnya

Tutup

Bola

Sejarah Tercipta! Bagiamana Kans Timnas Indonesia di Round 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 ?

3 Juli 2024   12:17 Diperbarui: 3 Juli 2024   12:17 67
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bola. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Timnas Indonesia membuat Sejarah dengan lolos ke babak ke 3 Kualifikasi Piala dunia 2026 Zona Asia. Dengan Satu-satunya Tim dari ASEAN yang berhasil mendapatkan 1 tiket untuk bermain di Round 3. Kemenangan 2-0 atas Philipina pada 6 Juni 2024 di stadion utama Gelora Bung Karno menyudahi Round 2 di kualifikasi Piala dunia 2026 dengan menjadi runner-up up dan memenami Iraq yang keluar sebagai juara Grup. 

Bagaimana kans Timnas Indonesia di Round 3 ? Indonesia tergabung di grup C bersama Jepang, Australia, Saudi Arabia, Bahrain dan China. Memang Tidak ada grup mudah pada babak ini, karena yang lolos ke tahap ini adalah negara negara yang sangat kuat. Juara grup dan runner up nantinya akan lolos secara otomatis ke putaran Piala dunia 2026 dan peringkat 3dan 4 akan kembali bermain di Round 4 untuk mendapatkan slot tersisa. Secara kualitas yang kita tahu dan realistis nya adalah Jepang dan Australia akan menempati posisi 1 dan 2 dan otomatis lolos ke putaran final Piala dunia 2026. Apakah Indonesia bisa untuk masuk 4 besar? Tentu sangat bisa dengan catatan harus menaklukkan Bahrain dan China. 

Bukan tidak mungkin skuad asuhan shin Tae-yong mampu finish di peringkat 4 dan melaju ke Round 4 mengingat Bahrain dan China sedang mengalami penurunan akhir akhir ini. Belum lagi tambahan pemain diaspora yang akan segera bergabung dengan skuad Garuda. Tentunya akan menambah amunisi dan kekuatan untuk mengarungi Round 3 ini. 

Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun