Kabar berita tentang bercocok tanam tanaman kayu, khususnya sengon, adalah hal yang sudah lumrah dan banyak sekali di bicarakan dan kita dengar, ternyata laba dari tanaman sengon adalah sangat bagus, yang artinya tidak ada ruginya, seperti yang dirasakan oleh beberapa teman yang kini sudah mulai masa tebang/panennya.
Prospek dari mempunyai tanaman sengon sangat jauh berbeda sekali dengan mempunyai barang pabrikan (motor/mobil), contoh kecil misalkan:
-. Beli kendaraan seharga 50 juta => 4 atau 5 tahun lagi di jual => laku 25 juta,
-. Tanam sengon dengan biaya 50 juta => 4 atau 5 tahun di panen => potensi laba ratusan juta.
Petani sengon tentunya mempunyai harapan yang sama yaitu lekas panen, hal tersebut bisa terwujudkan, namun tergantung dari pilihan jenis sengon yang akan kita tanam.
Salam..
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H