Cara Memperbaiki Flashdisk Yang Tidak Terdeteksi atau Terbaca Komputer - Flashdisk yang tidak terdeteksi atau terbaca oleh komputer biasanya mempunyai beberapa kemungkinan permasalahan. Seperti Driver USB yang belum diinstal , flashdisk yang disable atau mungkin juga kesalahan sistem pada komputer dalam membaca flashdisk. Akibat yang terjadi adalah flashdisk tidak mau dicopy filenya, atau mungkin flashdisk tidak bisa ter format. Nah pada kali ini saya akan memberikan solusi untuk menangani flashdisk yang tidak bisa terbaca atau terdeteksi di komputer tersebut dengan beberapa cara :
Install Driver USB
Permasalahan yang terjadi biasanya karena driver usb belum diinstal, hal ini terjadi biasanya setelah komputer di instal ulang ( inul ), biasanya driver usb juga ikut terformat, dan untuk mengembalikannya kita harus mengsintall kembali drivernya.
Disable Device Manager
Permasalahan kedua adalah device manager yang di disable, jika begini kita harus mengembalikannya menjadi enable, untuk mengembalikannya yang harus kita lakukan adalah klik kanan MyComputer > properties > pilih tab hardware > device manager. Klik tombol (+) untuk membuka disk drive yang ada, kemudian pada drive yang ada tanda silang merah klik kanan kemudian pilih enable.
Sumber:Â http://ananda-7.blogspot.com/2012/05/cara-memperbaiki-flashdisk-yang-tidak.html#ixzz26o25DOGv
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H