[caption id="attachment_219155" align="aligncenter" width="519" caption="ilustrasi Naim Ali-Kampret"][/caption]
Kembali
Kembali kita bertemu dalam buai rindu
Kembali melintasi batas masa
meski asa kali ini tak sepenuh jiwa
Karena langkah sudah demikian tertatih
Desember kembali
Aku selalu sibuk
Mengumpulkan potongan-potongan kenangan
Yang terserak di sudut-sudut bilik
Merekatkan kembali
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!