Mohon tunggu...
Seka AngonDamayasha
Seka AngonDamayasha Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Ilmu komunikasi UIN Sunan Kalijaga

21107030113

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Meningkatkan Value Diri, Pentingkah?

14 Juni 2022   18:42 Diperbarui: 14 Juni 2022   18:57 1566
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gaya Hidup. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Cara pertama yang harus kamu lakukan adalah bangun pagi. Jangan malas untuk melakukan aktivitas di pagi hari, dan coba lakukan hal yang produktif seperti membantu orangtua, berolahraga atau melakukan kegiatan rumah lainnya.

2. Berpikir positif  dan senantiasa bersikap aktif

Selalu berpikir positif dimana pun dan kemana pun kamu berada. Berpikir positif membantu kamu agar tidak perlu menghabiskan waktu unntuk memikirkan hal yang tidak penting. Sehingga waktumu tidak terbuang sia-sia hanya untuk memikirkan apa yang belum terjadi. 

Kamu dapat terus berjalan maju dan meyakinkan diri kamu bahwa semuanya akan baik baik saja. Selain itu, bersikap aktif. Dengan bersikap aktif kamu bisa lakukan dengan selalu mencoba hal-hal baru. 

Misalnya seperti mengikuti beberapa lomba untuk mengasah skill yang kamu punya, jangan pikirkan tentang kalah atau menang yang terpenting adalah kamu sudah mencobanya dan nantinya bisa kamu tingkatkan sendiri kemampuan itu.

3. Hindari mengobrol yang tak perlu (membicarakan orang lain)

Jika kamu membicarakan orang lain atau bahkan membicarakan keburukannya, secara tidak sadar kamu telah menurunkan kualitas diri kamu sendiri. 

Jika kamu adalah orang yang berkualitas, kamu seharusnya tau bahwa itu bukan urusanmu dan kamu tidak ingin mencampuri urusan orang lain. Ada banyak hal yang harus kamu pikirkan ketimbang urusan oranglain.

4. Keluar dari zona nyaman

Untuk mengupgrade value dalam diri kamu, kamu harus berani unuk keluar dari zona nyaman mu sendiri. Misalnya seperti, kamu sangat ahli dalam bermain musik dan selalu menapatkan  juara ketika mengikuti lomba apa saja yang berkaitan dengan musik. 

Suatu saat di kampusmu, dosen mu menyuruh kamu untuk mengikuti lomba menulis karya ilmiah dan melakukan penelitian. Kamu harus mau mencobanya walaupun itu bukan skill yang kamu punya, kamu harus keluar dari zona nyaman kamu agar apat mempelajari hal- hal baru.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun