Mohon tunggu...
sigit kurniawan
sigit kurniawan Mohon Tunggu... Guru - Guru Matematika

saya seorang guru matematika yang sedang mengikuti diklat online dari diklatonline.p4tkmatematika.org

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Paradigma Rangking yang Melabelkan Anak

8 Januari 2019   18:03 Diperbarui: 8 Januari 2019   18:04 100
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Penerimaan rapot kemarin kamu rangking berapa ? 

Kalau rangking 1, orang tua akan cerita ke setiap orang yang ditemui atau tetangga rumah dengan harapan orang yang ditemui atau tetangga akan cerita ke orang lain lagi bahwa anaknya pandai. Kemudian label yang diberikan adalah anak pinter. 

Tapi kalau rangking terakhir, orang tua enggak akan cerita kalau anaknya rangking terakhir dengan alasan malu sama tetangga. 

Inilah sebenarnya cara pandang yang menurut saya kurang tepat. Mengapa demikian ? Coba anda jawab pertanyaan saya

  1. Apakah kalau rangking 1, pasti menjadi direktur perusahaan ?
  2. Apakah kalau rangking terakhir, hidupnya selalu gagal ?

Perlu juga dilihat, rangking adalah hasil dari penjumlahan nilai setiap mata prlajaran yang kemudian dibandingkan dan siswa yang nilainya paling tinggi menjadi rangking pertama dan seterusnya, kemudian siswa yang menjadi rangking pertama akan mendapat stempel siswa "pandai". Apakah sepandai dia dalam menyelesaikan persoalan dalam kehidupan? Apakah juga seoandai itu dia bergaul dengan teman minimal teman seangkatan ?

Nilai - nilai yang tercantum dalam rapotpun sebenarnya penyederhanakan permasalahan atau penyederhanaan proses belajar selama 6 bulan, dan ini tidak dapat digunakan sebagai acuan mutlak dalam penilaian kepandaian seorang siswa.

Semoga penjabaran saya bisa dijadikan acuan perubahan sudut pandang pembaca.

Terima kasih

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun