Mohon tunggu...
SATELIT AKTIF
SATELIT AKTIF Mohon Tunggu... Jurnalis - PENGAMAT

Mengamati, mengamalkan pengetahuan

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Budaya Menyambut Awal 1 Muharram 1445 Hijriyah di Pulau Jawa

18 Juli 2023   17:08 Diperbarui: 18 Juli 2023   17:13 80
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gambar Dokumen Pribadi

Perbedaan pada perhitungan tanggal yang digunakan, antara kalender Masehi sistem penanggalan didasarkan kepada peredaran Bumi pada Matahari, sementara kalender Hijriah cara penghitunganya menggunakan penanggalan yang berdasarkan pada peredaran Bulan mengelilingi Bumi.

Budaya dalam menyambut tahun baru muharram ini juga beraneka ragam, indonesia sebagai negara yang banyak budaya memilik cara yang berbeda setiap daerahnya dalam menyambut awal tahun baru islam tersebut.

Di jawa tengah dan jawa timur misalnya menyambut awal tahun baru muharram dengan merayakan malam 1 suro sebutan bulan muharram dalam sebutan bahasa jawa, biasa dilakukan berbagai ritual seperti grebek suro, pencucian pusaka peninggalan pra sejarah, dan pawai.

Jawa barat khususunya priangan timur biasa menyebutnya dengan buka buku tahun cara merayakanyapun cukup unik yakni perayaan berbagi makanan dalam konca dilingkup lingkungan masyarakat ke rt - an dan saling bertukar makanan dalam konca tersebut.

Kemudian beberapa pondok pesantren juga santrinya kerap melakukan kirab obor atau pawai obor, malam hari merayakan 1 muharram dengan membawa obor keliling kompleks atau jalan raya.

Beragam juga masih banyak budaya lainya yang belum terekpost ada yang tahu, atau barangkali didaerah pembaca sekalian mungkin sama seperti apa yang diatas tadi dicantumkan.

Demikian semoga bermanfaat, selamat tahun baru hijriyah 1445.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun