Mohon tunggu...
Sastya Dwi Hapsari
Sastya Dwi Hapsari Mohon Tunggu... -

^^ sangat menyukai keindahan ^^\r\n\r\nYM: sastya.dwihapsari@yahoo.com

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Teman Baruku Mau Dibunuh

15 Februari 2011   19:34 Diperbarui: 26 Juni 2015   08:34 682
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Media. Sumber ilustrasi: PIXABAY/Free-photos

Setelah lama enggak buka email, ternyata banyak banget email yang masuk dan belum aku baca, fyuh, 2.878 unread message? Duh, banyak banget. Memang sih kebanyakan isinya dari notifikasi sama konten-konten ramalan horoskop yang waktu itu gak sengaja aku ikutin, trus lupa cara keluarnya ^^. akhirnya setelah satu jam beres-beres ngapusin email di inbox sama baca email-email yang masih suka dikirim dari milist langganan, akhirnya inboxku kembali rapi deh ^^

Udah rapi? Hehehe.. rupanya masih belom deh, masih ada email-email spam yang belum dihapusin, gak terlalu banyak sih, cuman 388 email aja, tapi lumayan nge-BT-in aja, apalagi banyak email-email yang gak penting banget, udah gitu pake acara ngerayu-ngerayu segala. Loh kok ngerayu? Iya loh, emailnya penuh rayuan gombal banget, promosi jualanlah, beasiswa jadi perawatlah, nah yang paling lucu, banyak juga email yang minta supaya aku mau jadi wali buat ngambil uang di rekeningnya yang katanya gak bisa diambil, trus dia janji mau ngasihin persen gitu ke aku, duh jadi GR nih ^^

Oiya aku copy-in ya contoh salah satu email rayuannya ^^


My Dearest one,

Hi, My name is Adeliza Justin Yak, 23years old originated from Sudan. I decide to contact you after my prayers, I really want to have a good relationship with you. My father Dr. Justin Yak was the former Minister for SPLA Affairs and Special Adviser to President Salva Kiir of South Sudan for Decentralization. My father Dr.Justin Yak and my mother including other top Military officers and top govaernment officials had been on board when the plane crashed on Friday May 02, 2008.
You can read more about the crash through the below site:
http://news.bbc.co.uk/2/hi/africa/7380412.stm

After the burial of my father, my uncle conspired and sold my father's properties to a Chinease Expatriate and live nothing for me. On a faithful morning, I opened my father's briefcase and found out the documents which he have deposited huge amount of money in one bank in Burkina Faso with my name as the next of kin. I traveled to Burkina Faso to withdraw the money so that I can start a better life and take care of myself. On my arrival, the Branch manager of the Bank whom I met in person told me that my father's instruction to the bank was the money be release to me only when I am married or present a trustee who will help me and invest the money overseas.

I have chosen to contact you after my prayers and I believe that you will not betray my trust. But rather take me as your own sister. Though you may wonder why I am so soon revealing myself to you without knowing you, well, I will say that my mind convinced me that you are the true person to help me. More so, I will like to disclose much to you if you can help me to relocate to your country because my uncle have threaten to assassinate me. The amount is $5.6 Million and I have confirmed from the bank in Burkina Faso. You will also help me to place the money in a more profitable business venture in your Country.

However, you will help by recommending a nice University in your country so that I can complete my studies. It is my intention to compensate you with 30% of the total money for your services and the balance shall be my capital in your establishment. As soon as I receive your interest in helping me, I will put things into action immediately. In the light of the above, I shall appreciate an urgent message indicating your ability and willingness to handle this transaction sincerely. Please do keep this only to your self. I beg you not to disclose it till i come over because I am affraid of my wicked uncle who has threatened to kill me.

Sincerely yours,
Miss Adeliza Justin Yak

Sedih juga sih kalo ngebacanya, udah orang tuanya meninggal, trus harta peningglan orangtuanya mau dikuasain gitu sama pamannya, malah dia diancam dibunuh segala. Maaf ya, mbak Adeliza, kayaknya aku gak bisa nolongin kamu, apalagi kalo udah ada ancaman bunuh-bunuhan, gak deh, secara aku ini paling takut berurusan sama yang namanya penjahat ^^. Oiya tapi aku ngucapin makasih banget loh kamu udah mau nganggep aku sodara, maaf deh kalo aku gak bisa jadi sodara yang baik, malah ngelanggar kepercayaan kamu, soalnya aku udah ngumumin email rahasia kamu, maaf ya ^^

Tapi ada untungnya juga loh aku dapat kiriman email-email ini, soalnya hampir semua email-email ini nulis kalo uang-uang gak jelas itu semuanya disimpan di rekening bank di Burkina Faso, jadinya aku tahu kalo ada negara yang namanya Burkina Faso (maklum nilai-nilai IPS ku dulu gak bagus-bagus amat ^^). Tapi kenapa mesti negara Burkina Faso sih? Kenapa juga gak negara Indonesia aja, biar deketan,sekalian bantu promosiin negara indonesia ^^. Segitu aja dulu deh, oiya temen-temen sering juga gak dapat email-email kayak gitu?

Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun