Mohon tunggu...
Sarifah Nurul
Sarifah Nurul Mohon Tunggu... Mahasiswa - Maha siswa

Saya senang membaca dan suka menonton Drakor saya juga suka dengan yang berbaur bisnis

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Perekonomian 4 sektor

22 Desember 2024   08:29 Diperbarui: 22 Desember 2024   07:30 19
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Hasil gambaran 4 sektor

Perekonomian terbuka atau perekonomian empat sektor, adalah suatu sistem ekonomi yang melakukan kegiatan ekspor dan impor dengan negara-negara lain didunia ini. Dalam perekonomian terbuka, sektor-sektornya dibedakan menjadi empat golongan yaitu: 

1. rumah tangga, 

2. (konsumen dan produsen), 

3. perusahaan, 

4. pemerintah dan luar negeri.

Adapun alur interaksi antara pelaku ekonomi 4 sektor diantaranya sebagai berikut :
RTK ( Rumah tangga konsumen ) melalui pasar input  mengirimkan faktor faktor produksinya berupa sumber daya alam,sumber daya manusia,modal,dan kewirausahaan kepada RTP ( Rumah tangga produsen ) Sebaliknya RTP (Rumah tangga produsen) mengirimkan balas jasa kepada RTK atas faktor faktor produksi yang telah dikirim berupa upah atau gaji atas dikirimkannya tenaga kerja maupun bunga atas modal yg diberikan RTK. Selanjutnya melalui pasar output RTP menjual barang dan jasa yang sudah siap pakai kepada RTK untuk dikonsumsinya Sebaliknya, RTK Membeli barang dan jasa kepada RTP. Nah, muncullah peran pemerintah disini dimana RTK dan RTP membayar pajak kepada pemerintah dan Bisa jadi juga pemerintah membeli faktor faktor produksi dari RTK dan pemerintah juga bisa membeli barang dan jasa dari RTP untuk kepentingan kepemerintahan. 

Hasil gambaran 4 sektor
Hasil gambaran 4 sektor
Selanjutnya, muncul masyarakat luar negeri yang mana berhubungan erat dengan ekspor dan impor ,sehingga bisa jadi RTP mengekspor barang dan jasanya kepada masyarakat luar negeri dan bisa jadi juga masyarakat luar negeri yang mengekspor barang dan jasanya kedalam negeri. Selanjutnya, RTK juga bisa mengirimkan faktor produksinya kepada masyarakat luar negeri dan sebaliknya masyarakat luar negeri juga bisa mengekspor faktor faktor produksinya ke dalam negeri.

Dapat disimpulkan bahwa, alur interaksi pelaku ekonomi 4 sektor, memiliki hubungan timbal balik antara RTK ( Rumah tangga konsumen ) , RTP ( Rumah tangga produsen ), Pemerintahan , dan Masyarakat internasional.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun