Mohon tunggu...
Sarah Florenza Uktolseya
Sarah Florenza Uktolseya Mohon Tunggu... Penulis - Mahasiswi

Jadilah seperti sungai yang terus mengalir

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Setegar Batu Karang

17 Desember 2023   19:05 Diperbarui: 17 Desember 2023   19:08 49
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Kuatlah seperti Karang.. 

Tak pernah Lelah Di Hantam Gelombang Kuat

Ia Tidak Pernah Sakit, juga Mengeluh walau 

Matahari Telah Membakar Kulitnya yang Keras

Ia Selalu Menghiasi..

Indahnya Permukaan Bawah Laut dan Menjadi Tempat Berteduh Untuk Penghuni Hewan Laut 

Ku hanya ingin di Lindungi.. 

Dan di jaga dengan Sepenuh Hati Mereka

Namun, Apalah Daya Sering Kali Manusia 

Merusak tanpa Adanya Kesadaran Diri Dampak

Dibalik Semuanya yang Ia Lakukan Kepadaku

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun