Mohon tunggu...
santyarohmawati
santyarohmawati Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswi semester 7

mahasiswi semetster 7 yang tertarik dunia public speaking

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Mahasiswa Asistensi Mengajar Menyulam Sampah Plastik Melalui Program Kerja Ecobrick di SMAN 1 Lembar

13 Januari 2025   12:04 Diperbarui: 13 Januari 2025   12:04 23
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gambar Pengumpulan Sampah Plastik

Permasalahan Limbah plastik termasuk permasalahan yangcukup sulit untuk diatasi karena limbah plastik memiliki sifat yang sulit untuk diurai. Keberadaan limbah plastik yang berlebihan tidak hanya kurang enak untuk dipandang namun juga tidak baik untuk ekosistem alam sehingga dapat merusak lingkungan. Oleh karena itu, selain terkait kesadaran diri kita perlu adanya upaya untuk memanfaatkan limbah plastik menjadi suatu inovasi yang lebih menarik, salah satunya seperi prgram kerja yang dilakukan Mahasiswa Asistensi Mengajar di SMAN 1 Lembar

Selain melaksanakan kegiatan ajar mengajar, mahasiswa Asistensi Mengajar juga membuat program kerja berupa  pembuatan pembuatan ecobrick sebagai upaya untuk menanggulangi permasalahan limbah plastik yang ada disekitar SMAN 1 Lembar, dan sebagai upaya utuk meningkatkan kesadaran bagi siswa-siswi di sana. Kegiatan ini dilaksanakan mulai tanggal 16 November 2024 yang melalui berbagai tahapan, mulai dari pengumpulan sampah plastik selama kurang lebih satu bulan dengan cara siswa diminta untuk mengumpulkan sampah bungkus snack yang mereka beli setiap harinya, hingga menjadi inoasi tulisan estetik bertuliskan "SMAN 1 LEMBAR"

Proses Pemilihan dan Memadatkan botol dengan limbah Plastik
Proses Pemilihan dan Memadatkan botol dengan limbah Plastik
Ecobrick  itu sendiri merupakan inovasi pemanfaatan botol plastik yang telah diisi penuh dan padat dengan sampah plastik yang sulit terurai. Setelah botol plastikterisi penu oleh sampah, maka langkah selanjutnya membuat produk dari botol ecobrick yang telah dikumpulkan. Produk yang dibuat oleh mahasiswa asistensi mengajar berupa tulisan estetik yang bertuliskan "SMAN 1 LEMBAR" yang dapat dijadikan sebagai spot foto di sekolah itu.

Penyusunan tulisan dari limbah plastik
Penyusunan tulisan dari limbah plastik

Banyak manfaat yang kita peroleh dari progran kerja ecobrick ini, seperti meningkatkan kesadaran siswa siswi serta mampu  mengilah limbah. limbah yang terkumpul lebih bermanfaat  untuk di kreasikan dibandigkan jika dibakar atau ditimbun sehingga dapat mengurangi potensu pencemaran lingkungan.

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun