Kelima, Mengikuti seluruh rangkaian ritual Haji sesuai dengan pengetahuan yang dituntunkan Rasululloh ( Sesuai Manasik Haji ) . Ibadah Haji dibarengi dengan penghayatan atas hikmah-hikmah yang dikandung didalamnya.
Imam Nawawi dalam kitabnya berkata “al-Idhah fi Manasik al-hajj wal Umrah” Menerangkan: Haji yang mabrur adalah yang mengantarkan pelakunya kepada perubahan kehidupan yang lebih baik dari sebelumnya. (terutama dalam peningkatan ibadah)
Semoga kita Menjadi Haji yang Mabrur. Amin.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!