Pendidikan internal bermula didalam rumah, isi rumah dengan bentuk kasih sayang agar anak betah guna meminimalisir dampak negatif yang didapatkannya diluar, semisalkan pergaulan. Lakukan interaksi kegiatan didalam keluarga agar tercipta suasana hangat didalamnya dimana anak merasa lebih diterima ketimbang dengan apa yang ia dapatkan diluar.
Anak memang tetap membutuhkan interaksi diluar, namun cara demikian bermanfaat disaat anak keluar dari lingkup rumah sekiranya ia dapat menilai mana yang baik untuk dirinya dikarenakan ia mendapatkan contoh dari sosok yang patut ditiru yaitu "orang tua". Demikian artikel Penulis, mohon maaf bilamana ada kekurangan dikarenakan kekurangan milik Penulis pribadi. Semoga ada hikmah yang kita dapati dari peristiwa tersebut, semoga artikel ini dapat bermanfaat dan terima kasih.
Artikel terkait :
Sekolah dan Keluarga Mengajarkanku Melanggar Hukum.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H