Mohon tunggu...
Sania Nirmala Rosa
Sania Nirmala Rosa Mohon Tunggu... Mahasiswa - Sebagai Mahasiswa Universitas Ahmad Dahlan

My hobby is overthingking

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Dampak Positif dan Negatif TikTok di Kalangan Anak Remaja

17 Januari 2023   01:42 Diperbarui: 17 Januari 2023   02:18 622
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Nama: Sania Nirmala Rosa

Aplikasi Tiktok pertama kali didirikan pada tahun 2016. Dulunya aplikasi ini bukan bernama Tiktok melainkan bernama Douyin, dimana aplikasi ini didirikan di Negara China oleh Zhang Yiming, beliau yang merupakan lulusan dari Universitas Nankai dengan jurusan Sofware Enginer. Yang dimana awalnya Yiming hanya mendirikan perusahaan tekno yang bernama Byte Dance. Tetapi semakin populernya aplikasi yang dibuat oleh Yiming, beliau menciptakan sebuah aplikasi yang dimana menurut dia untuk bisa bermain dan juga bersenag -- senang, dan jadilah terciptanya aplikasi Tiktok.

Bahkan aplikasi Doyin ini atau yang disebut Tiktok pertama kali sudah meraup keuntunggan yang cukup besar yaitu kurang lebih mencapi 100 juta dalam waktu 1 tahun.

 Sebenarnya dulu aplikasi ini banyak sekali pro dan juga kontra di kalangan masyarakat Indonesia, karena dahulu Tiktok hanya dipakai hanya buat video joget -- joget saja, tetapi semakin berekmbangnya teknologi bahkan semakin banyaknya aplikasi sosial media aplikasi ini menjadi mengikuti perkembangan zaman. Bahkan sekarang Tiktok menjadi media favorit bahkan sempat viral karena pendapatan mencapai US$ 1,38 miliar atau sekitar Rp. 20,47 triliun pada tahun 2022.

Dulu aplikasi Tiktok ini hanya digunakan untuk bermain -- main saja, tetapi semakin berkembang nya zaman dan dengan versi yang lebih baik, sekarang Tiktok ini banyak sekali manfaat nya apalagi dibidang jasa. Bahkan banyak sekali anak -- anak muda zaman sekarang menggunakan aplikasi Tiktok ini bukan cuma untuk berjoget -- joget saja, melainkan untuk mencari uang dari aplikasi ini. Dengan cara mereka menjual jasa -- jasa mereka, seperti contohnya:

  • Menjadi Konten Creator

Misalkan dengan menyalurkan ide -- ide melalui tulisan, buku atau bisa jadi blogger, membuat video atau bahkan menjual jasa edit mengedit foto, video buat orang -- orang yang membutuhkan jasa seperti itu.

  • Menjual Jasa Tugas Melalui Tiktok

Biasanya banyak anak kuliah yang membutuhkan joki atau biasa dibilang jasa tugas kuliah seperti, skripsi, meresum, laprak, dll. Bahkan banyak juga anak kuliah yang membuka jasa tugas untuk bisa menambah uang saku mereka.

  • Menjual Dagangan

Banyak sekali sekarang orang -- orang yang menjual makanan atau bahkan jajan -- jajanan ringan, bahkan bukan cuma makanan tetapi ada perabotan rumah tangga, serta skincare yang dijual memalui aplikasi Tiktok, bukan cuma dikalangan remaja saja tetapi sekarang banyak sekali ibu -- ibu bahkan juga bapak -- bapak yang  menjual dagangan nya di Tiktok.

Tetapi selain dari dampak positif penggunan Tiktok ada juga dampak negative Tiktok. Seperti disalah gunakan untuk hal -- hal yang tidak baik, contohnya didalam video tersebut mungkin mengandung unsur - unsur video yang tidak baik untuk di pertontonkan.

 Ada juga dengan joget -- joget yang tidak jelas tanpa memikirkan rasa malu, yang bisa jadi video tersebut tanpa di sengaja ditonton oleh anak yang masih dibawah umur, dan bisa jadi setelah mereka melihat video tersebut jadi ingin menirunya.

Tetapi dari aplikasi Tiktok ini juga banyak sekali fyp tentang pelajaran -- pelajaran atau materi kuliah yang mugkin tadinya saya sendiri tidak paham jadi paham setelah menonton video yang ada di Tiktok.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun