Mohon tunggu...
sangkuriang koi breeder
sangkuriang koi breeder Mohon Tunggu... -

memulai usaha koi sejak 1997,breeding koi mulai 2008.saat ini membina 5 orang petani koi di cimahi.selain usaha ikan hias,jg melayani jasa pelayanan pembuatan kolam koi tanpa kuras.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Kolam Koi

14 Agustus 2010   18:15 Diperbarui: 26 Juni 2015   14:02 1459
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sungguh sejuk rasanya setelah penat di kantor ataupun lepas dari aktivitas yang melelahkan duduk didepan kolam dengan ikan KOI yang bergerak dan sewaktu waktu menghampiri kita meminta jatah makanya.Namun alangkah jenkelnya jika kolam yang biasanya terlihat koi dan ikan hias lainya tidak nampak dikarenakan air kolam yang kotor dan berwarna hijau sehingga merusak pemandangan. Pakan yang berlkebih,kualitas pakan rendah,sinar matahari yang terlalu banyak masuk ke kolam serta hal yang utama,sistem filtrasi kolam yang tidak maksimal sehingga hal itu terjadi.Namun hal tersbut bisa diatasi dengan merubah sistem filtrasi dan media filter yang tepat. Sistem Vorteks salah satunya.sistem filtrasi kolam dengan putaran air ditambah media filter dan Bakteri pengurai serta lampu UVC penghambat lumut,bakteri dan menjernihkan air.Dengan sentuhan gaya minimalis kolam akan terlihat lebih indah dan bisa meikmati liukan sang ikan dengan sempurna. Dengan ditunjang adanya Backwash pada kolam akan mempermudah anda untuk melakukan pergantian air yang jenuh dengan waktu yang singkat.cocok bagi yang sibuk.tanpa menguras air kolam yang memakan waktu dan melelahkan sekaligus menjengkelkan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun