agribisnis itu?
Sebelumnya apa sihAgribisnis adalah salah satu program studi di dalam fakultas pertanian yang mempelajari bidang pertanian dan juga bisnis. Selain dikenal dengan agribisnis, juga memiliki nama lain sosial ekonomi pertanian.
Apa saja sih yang dipelajari mahasiswa agribisnis semester 1? dan apa sih pentingnya mempelajari mata kuliah itu?
Disini akan dijelaskan apa saja mata kuliah yang dipelajari mahasiswa agribisnis semester 1 berdasarkan pengalaman penulis. Mata kuliah yang dipelajari ini bisa berbeda tergantung universitas masing-masing.
Berikut mata kuliah yang dipelajari di semester 1:
1. Matematika Ekonomi
Matematika ekonomi adalah ilmu yang digunakan sebagai pendekatan dalam analisis ekonomi. Mempelajari matematika ekonomi bertujuan untuk membantu kita dalam menganalisis  model dan masalah ekonomi dalam kehidupan sehari-hari.
2. Dasar Komunikasi
Dasar komunikasi adalah mata kuliah yang mempelajari dasar-dasar komunikasi yang bertujuan agar kita dapat memahami konsep dan prinsip-prinsip yang menjadi dasar dalam berkomunikasi sehari-hari.
3. Pengantar Manajemen Agribisnis
Pengantar manajemen agribisnis mempelajari mengenai bagaimana melaksanakan fungsi-fungsi dari manajemen. Pentingnya manajemen dalam agribisnis adalah agar tidak terjadi kerugian.