Bunyi tabuh bedung bergema
Membangunkan yang terlena
Memanggil untuk bertakbir
Memanggil yang maha besar
Seluruh umat Mu berbahagia
Mengagungkan asma Mu yang maha mulia
Senyum bahagia tercetak dibibir yang merona
Tertawa lepas karena dosa terhempas ke nirwana
Idul Fitri hadir dibulan Syawal bulan berkah
Idul Fitri selalu dinanti umat muslim seluruh dunia
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!