Komunikasi interpersonal atau juga bisa disebut dengan komunikasi antarpribadi, komunikasi ini digunakan dua orang atau lebih, ini biasanya sering terjadi karena adanya suatu pesan keinginan yang dinginkan oleh komunikator terhadap komunikannya dan biasanya tidak diatur secara formal. Seperti contohnya do'a, dialog dialog yang disampaikan melalui do'a terhadap Tuhannya agar pesan yang disampaikan secara sadar terhadap komunikator yaitu Tuhan.
Bentuk pesan ataupun metode komunikasi dalam Al-Qur'an ada beberapa kata yang diasumsikan, sebagai prinsip komunikasi islam ada enam yaitu :
1. Qaulan Sadidan
Harus berbicara yang benar, karena dalam menyampaikan pesan tidak boleh berdusta, ini syarat untuk mencapai kebenaran amal dan agar orang orang percaya terhadap kita.
2. Qaulan Maysura
Saat berbicara menggunakan perkataan yang sopan , tidak menghina merendahkan bahkan memaki seseorang.
3. Qaulan Kariman
Saat berbicara menggunakan perkataan yang mulia, memiliki isi pesan cara serta tujuannya selalu yang baik, agar mencerminkan akhlak terpuji dan mulia.
4. Qaulan Layyinan
Komunikasi menggunakan perkataan yang lemah lembut persuasif dan peka terhadap lawan bicara serta bisa mengendalikan emosi.
5. Qaulan Ma'rufanÂ