Mohon tunggu...
Saiful Ahmad
Saiful Ahmad Mohon Tunggu... Wiraswasta - Wiraswasta

Menjalani hidup dengan bersyukur, yaitu tidak menggunakan nikmat untuk maksiat. serta ikhlas menjalani takdir

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Cara Menghadapi Haters

12 Februari 2017   11:06 Diperbarui: 12 Februari 2017   11:31 269
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Masih ingat kan.. beberapa Artis dan Tokoh nasional kita yang risih dengan Haters. Bahkan ada yang memburunya dan melaporkan ke pihak berwajib.

Dalam pemikiran saya ada satu pertanyaan yang menggelitik: Adakah orang yang tak punya Hater? atau saking banyaknya kita sebut aja "Haters"...

Pemikiran saya langsung tertuju pada Nabi Muhammad.SAW, Beliau adalah Nabi terakhir dan orang yang Ma'sum (Terjaga dari dosa).. 

Apakah Nabi Muhammad punya Haters??...  Jawabannya : banyak sekali, bahkan banyak diantaranya yang terang terangan memusuhinya... dan banyak

pula yang merencanakan ingin membunuhnya.. Salah satunya adalah paman beliau sendiri yaitu: Abu Lahab (Abu Jahal).

Lalu apa yang Beliau lakukan untuk menghadapinya?  Beliau hanya bersabar dan bahkan mendoakan agar para musuhnya itu agar diberi hidayah.

Karena Beliau sadar betul bahwa hukum didunia ada " Sebab & Akibat"... Ada siang ada malam, ada baik ada buruk, ada kaya ada miskin.

Jadi tak satupun manusia yang tak mempunyai Hater... Ada yang menyukai kita, pasti ada juga yang membenci kita.. 

Alangkah indahnya jika kita mampu men-tauladani sikap beliau dalam menghadapi Haters, Ikhlas dan sabar menerima berapapun orang yang benci kita

serta tak lupa mendo'akan mereka agar diberi Hidayah berupa kebaikan dalam hidupnya.

Hati kita akan bening  terasa sejuk dalam menjalani kehidupan fana ini .. menuju ke kehidupan abadi (Akhirat).

Salam Damai

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun