Mohon tunggu...
Saepullah
Saepullah Mohon Tunggu... Aku adalah manusia pembelajar, berusaha belajar dan juga berbagi info yang baik untuk perbaikan diri selaku manusia. Melihat info yang kubagikan bisa melalui: https://www.ceritasae.blogspot.com https://www.kompasiana.com/saepullahabuzaza https://www.twitter.com/543full https://www.instagram.com/543full https://www.youtube.com/channel/UCQ2kugoiBozYdvxVK5-7m3w menghubungi aku bisa via email: saeitu543@yahoo.com

Aku adalah manusia pembelajar, berusaha belajar dan juga berbagi info yang baik untuk perbaikan diri selaku manusia. Melihat info yang kubagikan bisa melalui: https://www.ceritasae.blogspot.com https://www.kompasiana.com/saepullahabuzaza https://www.twitter.com/543full https://www.instagram.com/543full https://www.youtube.com/channel/UCQ2kugoiBozYdvxVK5-7m3w menghubungi aku bisa via email: saeitu543@yahoo.com

Selanjutnya

Tutup

Vox Pop Pilihan

Sinergitas Trans Jakarta untuk Lebih Baik

16 Agustus 2016   10:23 Diperbarui: 16 Agustus 2016   10:31 79
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Berlangsung di gedung Sarinah Jakarta Pusat tempat pertemuan bermula. Berkumpul anggota Trans Jakarta Community (TiJe Community) dimulai dari pengguna TransJakarta jurusan Pantai Indak Kapuk (PIK), dan jurusan lainnya serta blogger dari Tau dari Blogger (TdB). Acara Wisata TiJe (13/8) dengan lokasi mengelilingi Jakarta berlangsung meriah. 50an peserta yang mengikuti acara pebuh keceriaan dengan diikuti pula kehadiran Prasetia Budi selaku Kepala Hubungan Masyarakat dan Komunikasi Trans Jakarta serta Budi Kaliwono selaku Dirut Trans Jakarta.

Dengan menggunakan armada bus wisata TJ lokasi Wisata yang dikunjungi yaitu Kota Tua (KoTu). Beraneka games dan hiburan dilakukan di KoTu seperti Lomba mengendarai sepeda paling lambat dan santai, Tebak Kata, hingga kepada berlari menyerukan penggunaan moda TJ kepada pengunjung KoTu. "Saya pengguna TJ saat pulang sekolah," kata seorang pengunjung KoTu yang masih mengenyam pendidikan SMA kala bertemu dan wawancara dengan pak Budi panggilan akrab Budi Kaliwono.

dok. senym.id
dok. senym.id
Selepas dari KoTu, peserta kembali ke Sarinah untuk sharing terkait moda TJ. Budi mengatakan bahwa Selama bulan Agustus 2016 ini kenaikan TJ lebih besar yaitu 400.000 tiap hari pada hari kerja. "400.000an itu untuk seluruh rute," ucapnya.

Budi melanjutkan bahwa penggunaan TJ bisa dijadikan sarana melakukan perubahan kepada kebaikan untuk negeri ini. "Melalui penggunaan TJ bisa mengurangi polusi dari populasi mobil di jalan serta mengurangi kemacetan. merdeka atau ma.......cet ," lanjut Budi.

dok.pri
dok.pri
Beberapa peserta juga turut memberikan masukan kepada TJ untuk perbaikan ke depannya. Salah seorang peserta berasaal dari Cekoslovakia mengatakan bahwa Sinergitas antara blogger Indonesia ke arah kebaikan untuk negeri Indonesia benar-benar bisa dirasakan. "Saya melihat jauh perbedaan antara blogger di Jakarta dengan Slovakia, Slovakia blogger sedikit dan ruang gerak juga terbatasi, sedangkan Jakarta bener-bener memberikan kebaikan untuk ruang publik bagi negeri nya sendiri Indonesia," ulas Gian Jenecik asal Slovakia.

Upaya lain dari TiJe Community untuk perbaikan TJ diantaranya yaitu selau pengguna juga harus membantu dengan sukarela saat pengguna TJ ada yang membutuhkan bantuan. Dengan adanya pin atau topi yang bertuliskan "#need help, ask me " maka pengguna TJ tidak akan kesulitan selalu bertanya kepada petugas TJ. Solusi tersebut diamini Budi dengan wajah sumringah. "#Berani berubah" untuk menggunakan moda TJ menjadi solusi dalam kemacetan Jakarta yang kian parah.

dok.pri
dok.pri
 

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

Mohon tunggu...

Lihat Vox Pop Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun