jika malam adalah dunia
maka subuh itu pertaubatan hari yang lalu
lantas menjadi alimlah
terkyusuklah sholat
hingga sujud pun makin lama
sebab ukuran legamnya kening
pertanda kian berimanya manusia
setelah salam aku tolehkan muka
ke kanan - ke kiri
ku lihat sekeliling
banyak orang tua dan lanjut usia berjama'ah
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!