Mohon tunggu...
Rutan Kelas IIB Rembang
Rutan Kelas IIB Rembang Mohon Tunggu... Penegak Hukum - Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Rembang, Kementerian Hukum dan HAM RI

Instansi Kepemerintahan

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Peringati HBP ke-60, Rutan Rembang Gelar Tabur Bunga

26 April 2024   10:25 Diperbarui: 26 April 2024   10:37 61
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Rembang, INFO PAS - Dalam rangka memperingati Hari Bakti Pemasyarakatan ke-60,    Rutan Kelas IIB Rembang melaksanakan kegiatan Upacara Tabur Bunga di Taman Makam Pahlawan Giri Bhakti Rembang, Kamis (25/04/2024).

Kegiatan diawali dengan penghormatan kepada para arwah pahlawan yang telah gugur dan peletakan karangan bungan di prasasti TMP Giri Bakti Rembang. Upacara kali ini dipimpin langsung oleh Kepala Rutan Kelas IIB Rembang.

Usai upacara berlangsung, kegiatan dilanjutkan dengan prosesi tabur bunga oleh seluruh pegawai.

Kepala Rutan Rembang, Irwanto mengatakan bahwa kegiatan ini dilaksanakan guna mengenang jasa para pahlawan yang telah gugur dan menumbuhkan sikap bela negara bagi seorang ASN.

"Hari ini saya bersama pejabat struktural dan para pegawai telah melaksanakan Upacara Tabur Bunga di TMP Giri Bakti Rembang. Kegiatan ini salah satu rangkaian dari peringatan Hari Bakti PAS ke-60." terangnya.

"Kami berharap dengan adanya kegiatan ini dapat menumbuhkan sikap bela negara bagi seorang ASN dan yang utama untuk mengenang jasa para pahlawan yang telah gugur mendahului kita." pungkasnya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun