Mohon tunggu...
Rutan Pasangkayu
Rutan Pasangkayu Mohon Tunggu... Lainnya - Rutan Kelas IIB Pasangkayu

Akun Resmi Rutan Kelas IIB Pasangkayu Sulawesi Barat #KumhamSulbar #KanwilKemenkumhamSulbar #KemenkumhamSemakinPasti #KamiPasti #RutanPasangkayu #Rupaska #RutanKelasIIBPasangkayu

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan

Kepala Bidang Apresiasi Kerja Pegawai Rutan Kelas IIB Pasangkayu

8 Juni 2022   10:05 Diperbarui: 8 Juni 2022   10:11 54
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kabid PelTah, Kesehatan Rehabilitas, Pengelolaan Benda Sitaan, Barang Rampasan Negara, dan Keamanan Memimpin Apel Pagi Staf Pegawai Rutan Pasangkayu (Humas Rutan)

Pasangkayu - Kepala Bidang Pelayanan Tahanan, Kesehatan Rehabilitas, Pengelolaan Benda Sitaan, Barang Rampasan Negara, dan Keamanan, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Barat, Mishbahuddin Bc.I.P.,S.Sos.,M.M, melaksanakan kunjungan kerja pada Rutan Pasangkayu, Rabu (08/06).

Kepala Bidang Pelayanan Tahanan, Kesehatan, Rehabilitas, Pengelolaan Benda Sitaan, Barang Rampasan Negara, Dan Keamanan, Mishbahuddin  memimpin Apel Pagi Staf Pegawai Rutan Pasangkayu. Dalam Amanatnya, Misbahudddin tak henti-hentinya berupaya membangun komitmen dan integritas pegawainya didalam pelaksanaan tugas di Pasangkayu. Ini ditunjukkan saat Kepala Rutan menjadi pembina apel pagi pegawai dan kembali beri amanat penting kepada jajarannya di Lapangan Apel Rutan Pasangkayu.

Hal pertama yang disampaikan tentang kedisiplinan, betapa pentingnya setiap petugas untuk mengikuti kegiatan apel karena kegiatan tersebut sangat penting untuk menjaga kedisiplinan, kekompakan dan komunikasi sesama pegawai dan juga mengingatkan kepada seluruh pegawai agar menjaga kesehatan ditengah kondisi cuaca dan pandemi yang terjadi. Kedua, Kepala Rutan tidak bosan-bosannya dan senantiasa mengingatkan kepada seluruh pegawai staf agar melaksanakan Tugas Sesuai SOP dan undang -- undang yang berlaku, Hindari Narkotika, penggunaan HP saat bertugas, Pungli, & Kekerasan.

Kabid PelTah, Kesehatan Rehabilitas, Pengelolaan Benda Sitaan, Barang Rampasan Negara, dan Keamanan Memimpin Apel Pagi Staf Pegawai Rutan Pasangkayu (Humas Rutan)
Kabid PelTah, Kesehatan Rehabilitas, Pengelolaan Benda Sitaan, Barang Rampasan Negara, dan Keamanan Memimpin Apel Pagi Staf Pegawai Rutan Pasangkayu (Humas Rutan)
Selanjutnya, Mishbah juga meminta agar Pejabat Struktural dan seluruh jajaran Rutan Pasangkayu mendukung program kerja Ka. Rutan dalam penyelenggaraan pelayanan pemasyarakatan kepada publik.

"Jangan sampai ada yang terlibat dengan narkoba dalam bentuk apapun, serta Jalin Sinergitas, Baik secara Internal kita maupun Eksternal sehingga Pekerjaan Berat Menjadi Ringan dan Yang Sulit menjadi Mudah sesuai dengan aturan yang berlaku. Jangan sampai bermain-main dengan narkoba, dan hal lain yang dapat memberikan Citra Negatif Pemasyarakatan dan Kemenkumham " Tutup Mishbah.

Misbahudddin berharap dengan bersihnya Rutan Pasangkayu dari narkoba dan penyalahgunaan obat-obat terlarang diharapkan Rutan Pasangkayu dapat menjadi Rutan BERSINAR (Bersih dari Narkoba).

Kabid PelTah, Kesehatan Rehabilitas, Pengelolaan Benda Sitaan, Barang Rampasan Negara, dan Keamanan Memimpin Apel Pagi Staf Pegawai Rutan Pasangkayu (Humas Rutan)
Kabid PelTah, Kesehatan Rehabilitas, Pengelolaan Benda Sitaan, Barang Rampasan Negara, dan Keamanan Memimpin Apel Pagi Staf Pegawai Rutan Pasangkayu (Humas Rutan)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun