Mohon tunggu...
Rutan Demak
Rutan Demak Mohon Tunggu... Seniman - Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Demak

Tim humas rutan demak memberitahukan kinerja baik melalui artikel menarik yang di upload melalui media sosial

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Instruktur Andal Hadirkan Energi Baru dalam Senam Aerobik Rutin di Rutan Demak

9 September 2024   08:29 Diperbarui: 9 September 2024   08:34 59
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Instruktur Handal Hadirkan Energi Baru dalam Senam Aerobik Rutin di Rutan DemakDemak, 07 September 2024 - Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Demak (Rudem) rutin melaksanakan kegiatan senam aerobik setiap Sabtu pagi. Kegiatan ini diikuti dengan penuh semangat oleh para tahanan, narapidana, dan seluruh pegawai Rutan Demak. Dipimpin oleh dua instruktur handal, senam aerobik ini memberikan semangat baru dan menjadi ajang agar kesehatan lebih optimal.

Kepala Rutan Demak, Heri Mujiono, menjelaskan bahwa kegiatan senam aerobik ini merupakan salah satu program pembinaan kepribadian yang akan terus dilaksanakan secara berkelanjutan. "Senam aerobik tidak hanya bertujuan untuk menjaga kebugaran fisik, tetapi juga untuk membangun semangat kebersamaan dan meningkatkan kesehatan mental para tahanan, narapidana, dan pegawai," ungkap Heri Mujiono.

Menurut Heri, senam aerobik ini adalah upaya penting dalam menjaga kondisi tubuh agar selalu bugar dan fit. Kegiatan ini juga mencerminkan komitmen Rutan Demak untuk memberikan lingkungan yang sehat. "Kami akan terus berupaya meningkatkan program-program pembinaan seperti ini untuk mendukung kesehatan lebih optimal seluruh Tahanan, narapidana, dan pegawai" tambahnya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun