Mohon tunggu...
Rutan Bangkalan
Rutan Bangkalan Mohon Tunggu... Penegak Hukum - HUMAS

Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Bangkalan atau yang lebih dikenal dengan Rutan Bangkalan merupakan salah satu Unit Pelaksana Teknis di Lingkungan Kementerian Hukum dan HAM RI .

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Upacara Hari Pahlawan, Rutan Kelas IIB Bangkalan siap melanjutkan perjuangan para Pahlawan

10 November 2024   11:41 Diperbarui: 10 November 2024   11:57 38
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Peringatan Hari Pahlawan yang diperingati pada setiap 10 November menjadi agenda sakral karena merupakan tonggak utama dalam pergerakan kemerdekaan Indonesia. Hari ini (10/11/2024) Jajaran pegawai Rutan Bangkalan Kanwil Kemenkumham Jatim menggelar upacara peringatan Hari Pahlawan di Lapangan Rutan Bangkalan.

Kepala Rutan Bangkalan, Ario Galih Maduseno yang bertindak sebagai inspektur upacara dalam amanatnya membacakan sambutan Menteri Sosial RI dengan tema "Teladani Pahlawanmu, Cintai Negerimu". Menteri Sosial RI menyampaikan Tema ini diangkat melalui renungan yang mendalam untuk menjawab ancaman penjajahan modern yang kian nyata.

Upacara berlangsung khidmat dari awal hingga akhir yang ditutup dengan pembacaan doa. Usai upacara seluruh jajaran melaksanakan foto bersama sebagai wujud kekompakan serta memeriahkan peringatan hari pahlawan yang harus selalu dikenang dan diperingati sebagai bentuk kecintaan terhadap NKRI.

Rutan Bangkalan
Rutan Bangkalan

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun