Menulis di berbagai macam platform (multiplatform) bukan perkara yang sulit jika kita tahu tips and tricks-nya. Kita harus tahu apa yang sebenarnya ingin diketahui oleh pembaca seperti informasi yang akurat, berguna, dan penting. Pembaca pun juga akan mempertimbangkan kepentingan informasi tersebut bagi kehidupan mereka.
Satu hal yang perlu diingat adalah media digital memiliki karakteristik tulisannya tersendiri menurut buku Blakesley dan Hoogeveen yang berjudul "Writing -- A Manual for the Digital Age". Karakteristik tersebut diantaranya:
1. Teks lebih pendek dengan banyak jeda
2. Penggunaan link dan konten multimedia
3. Desain menjadi komponen penting
4. Bentuknya non linier dan non sequential
5. Konten dapat berubah
Menulis Gaya W3C (World Wide Web Consortium)
Seperti yang tertulis dalam buku "Writing -- A Manual for the Digital Age", ada beberapa tips menulis dengan gaya W3C, diantaranya: