VIDEO album baru Katy Perry, ”Dark Horse”, yang dirilis pada 20 Februari 2014, akhirnya diedit setelah munculnya petisi yang bertandatangan 65 ribu orang dari Shzad Iqbal dari Bradford, Inggris.
Sebelumnya, dalam video ”Dark Horse” Katy Perry, muncul sosok pelamar ratu Mesir berkalungkan liontin dengan nama ”Allah” yang berubah menjadi pasir setelah lamarannya ditolak. Katy Perry berperan sebagai ratu Mesir tersebut.
”Nama Allah telah dihapus dari video Dark Horse. Kita tidak bisa melakukan hal ini tanpa dukungan setiap orang. Jadi saya benar-benar berterimakasih kepada setiap orang yang bergabung, suara kita telah didengar,” tulis Shzad Iqbal dalam situs change.org
MENGANDUNG SIHIR
Lirik lagu ”Dark Horse” berbicara tentang cinta. Dalam sebuah wawancara, Perry mengatakan ingin membuat lagu ini tampil ”menyihir” dan berbumbu ”ilmu hitam”.
”Dark Horse itu semacam peringatan bagi orang-orang agar tidak jatuh cinta dengan karakter ini (yang diperankan Katy).”
Berikut penjelasannya:
Ruslan Jusuf
Referensi:
’Allah’ Pendant Edited In Blasphemous Video
Muslims Want Blasphemous Video Removed
Inilah Lirik Lagu Dark Horse, Mengandung Sihir?
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H