Mohon tunggu...
RUSINA RUCA
RUSINA RUCA Mohon Tunggu... Editor - Mahasiswa

hi bestie-!! aku uca mahasiswa perbankan syariah semester 4 yang lagi hectic diperkuliahan, aku suka ruangan gelap tenang tanpa ponakan ponakanku yang rese haha, btw mau tau rahasia ga? jadiii I love myself and my nanon too xixixi itu rahasianya dah ya makasih dada babayyooww

Selanjutnya

Tutup

Kurma

Cerita Zakatku Pada Ramadan 1444 Hijriah/2023 Masehi

27 April 2023   09:51 Diperbarui: 27 April 2023   09:53 236
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pada 19 April 2023 tepatnya pada pukul 11:45 siang, saya berkunjung kesalah satu Pondok Pesantren dikendari yakni Pondok Pesantren El-lubaab yang beralamatkan di Jl. Imam Bonjol, Kec. Mandonga, Kel. Wawombalata Kota Kendari. Tujuan utama saya berkunjung itu untuk menunaikan salah satu kewajiban bagi setiap muslin yaitu membayar zakat pada bulan Ramadan. 

Pembayaran Zakat Dilakukan Dimushola Pondok Pesantren El-lubaab, yang dibantu oleh kyai Rusman Al Bashor.

Setelah melakukan proses zakat, saya  bertemu Ust. Abd. Syifa Al-athomy  atau yang biasa dipanggil Ust. Syifa selaku panitia dan juga ustad pada Ponpes ini. dan bertanya beberapa hal yang ingin saya ketahui.

"sudah berapa lama pondoknya ustad? dan sejak kapan orang orang membayar zakat dipondok ini lalu sudah berapa banyak yang menunaikan zakatnya disini?" tanya saya paka ust. syifa

"Pondok ini berdiri sejak tahun 2011 kurang lebih 12 tahun, sedangkan pembayaran zakat itu sendiri sejak tahun 2015 dan sudah tercatat lebih dari 1500 orang yang berzakat dipondok" jawab ust. Syifa

"kalau penerima zakat dari sini itu berapa golongan ustad? dan golongan apa saja?"

"kalau penerima zakat itu sendiri terdapat 4 golongan, yang pertama fakir, lalu miskin, amil, mualaf"

"yang menerima zakat dari orang yang berzakat itu siapa pak? dan ada berapa orang?"

"cuma satu orang yang kebetulan tadi membantu kakak dalam proses zakat itu Kyai dipondok kami, Kyai Rusman Al Bashor"

setelah percakapan diatas saya meminta izin untuk ditemani berkeliling diarea Pondok, dan bertemu beberapa bangunan yang belum tuntas dan juga melihat asrama yang terbuat dari papan yang sangat sederhana

"Ini bangunan nya belum full ya ustad?"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kurma Selengkapnya
Lihat Kurma Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun