Festival Student Week adalah kegiatan tahunan yang diselenggarakan oleh Dinas Pendidikan Kabupaten Tuban. Kegiatan ini menampilakan berbagai macam produk seperti hasil karya siswa dalam pembelajaran, produk P5 Â dan juga karya guru berupa produk pembelajaran.
Kegiatan ini digelar sebagai upaya dalam mengembangkan minat dan bakat siswa dalam mengimplementasikan Kurikulum Merdeka. Kegiatan ini akan berlangsung selama lima hari berturut-turut.
Kegatan diawali dengan pembukaan pameran yang diikuti KKKS setiap kecamatan. Pameran dibuka oleh PJS Bupati Kabupaten Tuban Bapak Dr. Agung Subagiyo. Kegiatan ini sebagai wadah menumbuh kembangkan kreativitas siswa mulai jenjang TK hingga SMP.Â
Kepala Dinas Kabupaten Tuban Bapak Rahmat sebagai ketua penyelenggara melaporkan bahwa kegiatan ini menjadi wadah berkompetisi praktik baik lembaga Pendidikan yang telah mengejawantahan Proyek Pengutan Profil Pelajar Pancasial(P5) dengan menunjukkan program dan branding yang dibangun di masing-masing lembaga.
Kegiatan ini sekaligus  penyerahan penghargaan, juga memberikan apresiasi kepada lembaga Pendidikan yang berprestasi  untuk beberapa kategori diantaranya : Penyerahan kategori terbaik hasil numerasi dan literasi tingkat SD dan SMP, Kategori pembelajaran terbaik, keiatan P5 terbaik dan pengukuhan guru penggerak Angkatan 11.
Festival Student week ini dihadiri 1255 orang yang terdiri dari Kepala sekolah se-Kabupaten Tuban dari jenjang TK, SD Â SMP, Kepala OPD, Guru Penggerak, Pengejara Praktik, Komunitas dan lain-lain.
Selain menunjukkan produk pembelajaran, Festival Student Week yang berlangsung lima hari ke depan juga menampilkan kreasi dan atraksi, antara lain pentas seni, ludruk, teriterikal, drama musical, hingga seni relegi seperti rebana.
Pada kesempatan ini juga dikukuhkan Calon Guru Penggerak Angkatan 11. Diharapkan dengan dikukuhkannya sebagai guru Penggerak, menjadi transformasi Pendidikan di Kabupaten Tuban yang dapat meningkatkan kreativitas  dan kerja keras yang tinggi supaya Pendidikan di Kabupaten Tuban  menjadi pilar yang harus dikuatkan  demi generasi emas di tahun mendatang.
Berikut ini produk dan program yang menarik  yang bisa saya tulis di stand KKKS wilayah Kecamatan Singgahan, diantaranya adalah