Mohon tunggu...
Rupbasan JakartaBarat
Rupbasan JakartaBarat Mohon Tunggu... Penegak Hukum - Kementerian Hukum dan HAM RI

Instansi Pemerintah di bidang hukum

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Rupbasan Kelas I Jakarta Barat Laksanakan Senam Aerobik dengan Penuh Semangat

22 November 2024   11:41 Diperbarui: 22 November 2024   11:49 120
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Tangerang -

Suasana penuh semangat dan keceriaan mewarnai jajaran Rupbasan Kelas I Jakarta Barat, Kanwil Kemenkumham DKI Jakarta pada pagi hari ini saat jajaran dari Pegawai, PPNPM serta Siswa/i magang SMKN 01 Tangerang bersama-sama mengikuti kegiatan senam aerobik yang dilaksanakan di halaman Kantor Rupbasan Kelas I Jakarta Barat pada hari jumat (22/11). 

HumasRupbasanJakartaBarat
HumasRupbasanJakartaBarat

Kegiatan yang diadakan sebagai bagian dari program kebugaran rutin ini dipandu oleh instruktur Internal dari salah satu pegawai yang dengan energinya berhasil membawa antusiasme semangat yang lebih tinggi. Dengan iringan musik yang energik, gerakan demi gerakan dalam senam aerobik dipandu oleh instruktur. Para peserta dengan penuh semngat mengikuti setiap gerakan senam mulai dari pemanasan, gerakan utama, hingga pendinginan.

HumasRupbasanJakartaBarat
HumasRupbasanJakartaBarat

Senam aerobik adalah olahraga yang melibatkan gerakan-gerakan dinamis yang diiringi musik ritmis dan dilakukan dengan intensitas terkontrol. Senam ini bertujuan untuk meningkatkan kinerja sistem kardiovaskular dengan menggunakan oksigen dalam jumlah besar untuk menghasilkan energi. manfaat Senam aerobik yaitu Menjaga kesehatan jantung, pembuluh darah, dan paru-paru, Menurunkan berat badan, Meningkatkan stamina dan memperkuat tulang dan otot serta Meningkatkan kemampuan kognitif.

HumasRupbasanJakartaBarat
HumasRupbasanJakartaBarat

Selain itu, kegiatan ini juga menjadi momen untuk mempererat hubungan antarpegawai dan tenaga alih daya, menciptakan suasana kerja yang lebih harmonis.

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun