Birokrasi yang diselenggarakan oleh Inspektorat Jenderal Kementerian Hukum dan HAM secara Virtual. Kegiatan ini diikuti oleh Kepala Rupbasan Pekalongan beserta Jajarannya yang bertempat di Ruang Rapat Rupbasan Kelas I Pekalongan.
Pekalongan, 7 Februari 2024-Rupbasan Kelas I Pekalongan mengikuti kegiatan Workshop ReformasiTema Workshop kali ini yaitu mewujudkan reformasi birokrasi (RB) berdampak melalui pemanfaatan digitalisasi teknologi informasi tata Kelola pelayanan publik dan budaya birokrasi BerAKHLAK.
Dalam kesempatannya Inspektur Jenderal Kemenkumham, Razilu menyampaikan agar dapat terus berkontribusi nyata untuk meningkatkan tata Kelola pelayanan publik. Ia juga berpesan bahwa birokrasi diharapkan mampu untuk menciptakan perubahan yang nyata sehingga dampaknya bisa dirasakan oleh masyarakat.
Kegiatan ini bertujuan untuk menjelaskan terkait dengan Kebijakan Pemanfaatan Digitalisasi Teknologi Informasi pada Tata Kelola Pelayanan Publik dan Budaya Birokrasi BerAKHLAK (Berorientasi Pelayanan, Akuntabel, Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaftif, dan Kolaboratif) di Lingkungan Kementerian Hukum dan HAM. Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H