Mohon tunggu...
Rudy W
Rudy W Mohon Tunggu... Lainnya - dibuang sayang

Ngopi dulu ☕

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Penelitian Menyebutkan Nenek Moyang Orang Malagasi adalah Suku Dayak

8 April 2021   11:06 Diperbarui: 8 April 2021   11:20 1363
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Suku Dayak di Kalimantan (wowkeren.com)

"Status KBRI sedang ditingkatkan menjadi penuh," kata Benny.

Sejumlah studi menyebutkan ada bukti jika orang-orang Madagaskar itu berasal dari Indonesia khususnya Dayak di Kalimantan.

Sebuah studi yang menyasar perihal bahasa, menyebutkan jika Bahasa Malagasi, yaitu bahasa yang dipakai di Madagaskar ternyata mempunyai kemiripan hampir 90 persen dengan Bahasa Dayak Manyan.

Ditambah dengan penelitian soal DNA, semakin memperkuat teori jika penduduk Madagaskar itu berasal dari Kalimantan, ada kemiripan.

Beberapa sumber menyebutkan jika orang pertama di Kepulauan Madagaskar itu adalah 30 orang perempuan, dimana yang 28 orang berasal dari Suku Dayak, sedangkan 2 lagi dari Afrika, pada 1.200 tahun yang lalu.

Madagaskar yang terletak di pesisir timur Afrika adalah pulau terbesar keempat di dunia. Selain pulau utama, pulau-pulau kecil di sekitarnya juga membentuk negara menjadi Republik Madagaskar.

Bahasa dan bangsa Madagaskar ini disebut dengan "Malagasi".

Sedangkan lelaki yang pertama kali menghuni Madagaskar adalah juga dari Indonesia.

Konon dulunya ratusan orang Suku Dayak itu berlayar. Namun setelah mendekati Kepulauan Madagaskar kapal yang ditumpangi mereka mengalami masalah dan terbalik. 

Beberapa orang dari mereka melompat dalam terjangan ombak yang ganas dan mereka yang selamat lantas terdampar di pantai. Itulah cikal bakal mereka berkembang menjadi bangsa Malagasi. 

Perlu penelitian lebih lanjut bisa jadi kata "Malagasi" (kadang juga disebut Malagasy) apakah ada hubungannya dengan Madagaskar dan Indonesia?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun