Jika ditotalkan hingga saat ini (setelah Taipei Open) Fajar/Rian sudah mengumpulkan 210.065 USD. Sedangkan Ginting 130.590 USD.
Fajar/Rian boleh menjadi pemain yang mengumpulkan hadiah terbanyak.
Namun belum tentu pasangan yang kini masih di peringkat 1 dunia itu bisa menang dalam pengumpulan poin World Tour Finals atau race to Olympic misalnya.
* Berdasarkan kurs 1 USD=Rp 15.054 (26 Juni 2023)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H