Disamping itu tentu saja baik serangan ke pangkalan militer Syria dan juga Afhanistan ini menjadi pesan kuat Trump kepada Korea Utara atau negara lain bahwa Amerika di bawah pemerintahan Trump berbeda dengan Amerika di bawah kepemimpinan Obama. Â Amerika memiliki kemampuan untuk menghancurkan kekuatan militer negara lain dengan kemampuan militernya.
Sudah dapat dipastikan dampak dari ledakan bom GBU-43 ini akan memiliki dampak kerusakan fisik yang sangat besar dan berpengaruh pada mental lawan karena dampaknya hampir menyerupai bom nuklir walaupun bom ini tidak memiliki hulu ledak nuklir.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H