Dengan demikian, hambatan-hambatan politis tersebut bukanlah merupakan hambatan politis Ibu Risma sendiri. Hambatan itu secara global juga merupakan hambatan politis masyarakat Surabaya. Di sinilah terletak perlunya masyarakat untuk mendukung Ibu Risma selama Ibu Risma tidak menyimpang dari politik pancasila yang berorientasi pada kesejahteraan bersama dan kestabilan pembagunan pendidikan dan ekonomi di kota Surabaya. Semoga!
*Peneliti Muda di Lembaga Persemaian Kepemimpinan dan Pemikiran, Nusantara Centre Jakarta.
http://www.nusantaracentre.co.id/
(Opini Metropolis Jawa Pos, Selasa 18 Januari 2011)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H