Mohon tunggu...
Roch Aksiadi
Roch Aksiadi Mohon Tunggu... profesional -

Seorang Ayah dan Suami yang terus berkarya untuk sesuatu yang bermanfaat bagi Anak Tercinta " Sukma Adi Tiara Siladitthi" dan tentunya juga untuk Istri Tercantik " Sarti " serta untuk Semua Makhluk dengan harapan "Semoga Semua Makluk Hidup Berbahagia"

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Misteri Kehidupan

25 September 2013   14:38 Diperbarui: 24 Juni 2015   07:25 155
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
1380094440999830582

[caption id="attachment_281255" align="alignnone" width="454" caption="Misteri Kehidupan"][/caption] Detik demi detik, saya lalui hidup ini... Menit demi menit, saya berjalan tiada henti... Jam demi jam, saya berimajinasi tentang dunia... Hari demi hari, saya mencoret dan mengukir berbagai pengalaman... Minggu demi minggu, saya mulai rakus dengan keinginan... Bulan demi bulan, saya memetik penderitaan dan kebahagiaan... Tahun demi tahun, saya terus belajar akan arti kehidupan.... Hidup ternyata tidaklah kekal Semuanya akan berubah Semua yang berhubungan dengan saya ...... Mereka satu persatu pasti akan hilang dari hadapan saya... Itu PASTI...... Inilah MISTERI KEHIDUPAN Kapan saya akan meninggalkan mu belum tahu.... Begitu juga kamu.... Kekayaan, Kemuliaan, Keagungan, Kejayaan hanyalah sementara...... Janganlah engkau lupa akan MISTERI KEHIDUPAN Kemiskinan, hidup hina, kehancuran, hanyalah sementara.... Janganlah engkau lupa akan MISTERI KEHIDUPAN Semua hanyalah proses yang akan terus berubah... Jadi.... Untuk apa kita sombong...., congkak...., angkuh...... Untuk apa kita rendah diri...., menutup diri....., merasa kecil hati... Itu semua adalah bagian dari perubahan..... Yang pasti adalah.... Hari ini saya masih dapat melakukan kebajikan untuk sesama...... Bahagialah selalu dalam hati... By Roch Aksiadi - Tangerang Selatan, 25 September 2013 Pukul. 14.30 WIB

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun