Mohon tunggu...
Robert Parlaungan Siregar
Robert Parlaungan Siregar Mohon Tunggu... lainnya -

Sekarang Pemerhati Indonesia Kekinian.

Selanjutnya

Tutup

Money Pilihan

Swasembada Daging Sapi 3 Kali Gagal dan Revolusi Mental

26 September 2014   02:42 Diperbarui: 17 Juni 2015   23:30 556
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Laporan pertanggungan jawab Kementan

Presiden SBY harus memastikan laporan dikeluarkan sebelum pemerintahannya lengser. Laporan perlu disertai usulan berisi langkah yang perlu diambil untuk langkah selanjutnya. Laporan dialamatkan kepada pemerintahan mendatang dan juga disebar luaskan kepada umum untuk pembelajaran.

Revolusi mental Jokowi

Setiap menteri mempunyai kontrak kerja dengan Presiden SBY. Sayangnya rakyat tidak merasa Presiden SBY melaksanakan review secara berkala atas kontrak kerja yang disetujui kedua belah pihak.

Pemerintahan yang akan datang, Jokowi, perlu lebih terbuka padarakyatnya. Rakyat perlu mendapat laporan kinerja para pejabat yang dirasa berpengaruh pada kesejahteraan rakyat.

Rakyat perlu melihat bahwa ada sistem merit. Menteri yang tidak mencapai target tanpa alasan yang masuk diakal perlu diganti.

Sistem merit DKI dibawah Gubernur Jokowi- A Hok dihargai dan dinantikan rakyat, meskipun penekanan baru pada pecat atau maki-makian. Pemerintahan mendatang perlu memperlihatkan langkah2 yang lebih terstruktur dan sistematis.

Pemerintahan Jokowi secara berkala perlu melakukan penilaian kinerja seluruh aparatnya dan sistem merit yang merupakan pembelajaran bagi seluruh bangsa termasuk generasi mendatang.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun