Mohon tunggu...
Rizqi Akbar Firdaus
Rizqi Akbar Firdaus Mohon Tunggu... Penulis - Penulis

Membaca adalah jendela dunia

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Tips Dasar Belajar Efektif

17 September 2023   17:17 Diperbarui: 21 September 2023   13:50 70
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Photo by Unseen Studio on Unsplash   

Mungkin sebagian dari kita bingung, bagaimana sih caranya agar mudah belajar? Bagaimana sih caranya mengahafal materi? Terkadang kita bingung memikirkan hal tersebut sehingga mood kita menjadi tidak bagus. Lantas bagaimana kita mengantisipasi hal tersebut? Mari kita simak tipsnya.

  • Doa

       Awali segala sesuatu dengan doa. Manusia bolehlah berusaha tapi takdir ada di tangan yang maha kuasa. Maka libatkanlah Tuhan di setiap berbuat kebaikan. 

  • Pahami pelajaran

       Ketika guru menjelaskan pelajaran, hal dasar yang mesti didapatkan adalah pemahaman. Tidak perlu menghafal apa yang telah disampaikan, karena setiap orang berbeda-beda dalam hal kemampuan. 

       Agar lebih mudah kedepannya minimal kalian paham secara garis besar apa yang telah disampaikan guru. Dengan kalian paham materi yang dipelajari, akan memudahkan kalian menghafal pelajaran atau memakai rumus.

  • Bertanya

       Jika kalian bingung terhadap materi yang dijelaskan, tanyalah baik kepada guru, teman ataupun internet. Jika kalian hanya diam dalam kebingungan tersebut, itu akan menghambat proses belajar kalian.

       Selain belajar di dalam kelas, kalian perlu mengiringinya dengan belajar di luar kelas. Dengan seringnya kalian belajar di luar kelas akan meringankan beban otak dalam mempelajari ataupun menghafal suatu materi karena sejatinya apa yang kalian lakukan telah terulang berkali-kali.

  • Buatlah ringkasan

       Buatlah ringkasan dari materi yang dipelajari. Karena dengan meringkas suatu pembelajaran akan memudahkan kalian dalam menghafal dan mempersingkat waktu dalam belajar sehingga dapat mempelajari hal yang lain.

Baca juga: Kata Guruku

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun