Mohon tunggu...
rizqiyatul lubabah
rizqiyatul lubabah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswi

Man jadda wajada

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Sebaik-baiknya Manusia adalah yang Bermanfaat bagi Orang lain

28 Desember 2022   17:42 Diperbarui: 28 Desember 2022   17:50 205
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Manusia adalah mahluq sosial dalam kehidupan, yang artinya dalam menjalani hidup manusia tidak dapat berdiri sendiri, aklan tetapi dalam setiap aspek kehidupan manusia membutuhkan manusia lain guna menjalani kehidupan, oleh karenanya kita sebagai manusia harus menyadari hakikat kita sebagai mahluk sosial dan berusaha untuk selalu menjadi pribadi yang bermanfaat bagi orang orang di sekitar kita sebagaimana  hadis nabi Muhammad SAW " " yang artinya "Sebaik baiknya manusia adalah yang bermanfaat  bagi manusia lainnya " . 

Menjadi pribadi yang bermanfaat tentunya sangatlah mudah, tidak harus dengan melakukan hal hal besar seperti membantu korban bencana , mengerjakan tugas seorang teman, memberikan bantuan berupa materi akan tetapi bermanfaat bagi orang lain juga dapat direalisasikan dengan membantu teman saat diminta bantuan, berdiskusi pelajaran bersama , membantu adik belajar, mendengar keluh kesah rekan kerja, atau seorang teman dan lain lain. oleh karena mari kita mulai membentuk pribadi yang bermanfaat bagi orang lain dimulai dari hal hal kecil dan lama lama akan menjadi besar, mulai menjadi pribadi yang memberikan dampak positif terhadap orang orang sekitar bukan malah memberikan dampak negatif, wallahu a'lam bis shawab

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun