Mohon tunggu...
Rizqinathan Visnadhuha
Rizqinathan Visnadhuha Mohon Tunggu... Lainnya - Pelajar

Sukoharjo

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Cara Membuat Talenan

28 Desember 2020   11:43 Diperbarui: 28 Desember 2020   12:16 1559
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Zaman sekarang, kebutuhan akan barang-barang kerajinan tangan sangat beragam. Peningkatan permintaan para konsumen terhadap souvenir yang unik, dan tidak mahalpun membuat para pengusaha souvenir kelimpungan karena orderan yang menupuk. 

Saat ini souvenir tidak hanya diperuntukkan dalam acara-acara pernikahan saja, tapi juga untuk acara ulang tahun, perpisahan sekolah, ataupun sebagai hadiah tambahan doorprize. Souvenir kadang juga dibutuhkan sebagai kenang - kenangan atau hanya sebagai cenderamata ucapan terima kasih. Selain dalam orderan partai besar, kadang souvenir pun dibeli satuan bagi para peminat barang -- barang kerajinan tangan. 

Dengan adanya kondisi tersebut, peluang bisnis yang berkaitan dengan kerajinan souvenir pun  terbuka lebar dan bisa saja sangat menjanjikan. Untuk itu, kita dapat memanfaatkan peluang ini.  Saya  mencoba untuk membagikan cara membuat  sebuah produk kerajinan souvenir yang dibuat oleh tangan dengan nama "Transfer foto ke Talenan". Pembuatan hiasan dinding dengan transfer foto pada telenan ini sangatlah mudah, bahannya pun juga mudah sekali didapatkan dipasaran. Dan juga tidak banyak pengeluaran yang begitu besar.

Alat dan Bahan

Alat

  • Penggaris
  • Gunting
  • Amplas

Bahan

  • Telenan kayu
  • Foto yang sudah dicetak (3R)
  • Lem fox
  • Pilok clear

Cara Kerja

          Cara membuat atau langkah-langkah transfer foto pada telenan sebagai berikut.

Siapkan alat dan bahan

Sebelum diaplikasikan pada telenan, haluskan permukaan talenan terlebih dahulu menggunakan amplas.

Kemudian, beri lem fox pada bagian sisi depan foto yang bergambar. Jangan terlalu lama dalam mengolesi lem fox dan juga pemberian lem harus merata agar nanti hasilnya baik, untuk lebih mudahnya bisa menggunakan penggaris.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun