Dosen Fakultas Hukum Universitas Pelita Harapan, Kampus Karawaci kembali terpilih mempresentasikan karya tulis ilmiahnya pada acara kegiatan ilmiah yang diadakan oleh LEMHANNAS RI, Lembaga Ketahanan Nasional Republik Indonesia. Ketiga Dosen ini mempresentasikan secara virtual karena hingga 23 Sept 2021, Indonesia masih dilanda pandemi Covid-19.Â
Ketiga dosen ini sangat menguasai karya tulis ilmiah yang ditulis. Namun, untuk paper ini, dosen tersebut juga mendapat masukan yang membangun agar paper  yang ditulis semakin berkualitas, dan bermanfaat bagi pembaca nantinya. Ketiga dosen ini mengambil tema tentang, perlindugan hukum-ketahanan pangan-partisipasi masyarakat. Hasil tulisan ini akan dimuat dalam Jurnal yang dikelola oleh LEMHANNAS RI, setelah disempurnakan
Partisipasi aktif Dosen ini sebagai bentuk Tri Dharma Perguruan Tinggi dan keikutsertaan untuk meningkatkan angka publikasi karya tulis ilmiah di Indonesia. Semoga pembaca Kompasiana juga semakin semangat dalam menulis.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H