Dalam rangka Dies Natalis Fakultas Hukum Universitas Pelita Harapan ke-25, kami mengajak para Mahasiswa #Fakultas Hukum dari berbagai Universitas untuk ikut berpartisipasi menuangkan gagasannya dalam sebuah paper dengan tema "Quo Vadis Pergeseran Paradigma Penegakan Hukum di Indonesia sebagai Solusi Menghadapi Tantangan di Era Modern".
Yuk, teman-teman Mahasiwa Fakultas Hukum, ikutan acara Call For Paper ini, menambah ilmu, menambah teman-teman karena dapat ketemu teman dari Kampus lain secara virtual. Simak timeline kegiatannya ya:
Timeline:
Pendaftaran dan Pengiriman Karya : 24 Mei - 9 Juli 2021 [Diperpanjang menjadi 16 Juli]
Penilaian Karya : 10 Juli - 23 Juli 2021
Pengumpulan Bahan Presentasi : 24 Mei- 23 Juli 2021
Presentasi Karya : 24 Juli 2021
Revisi dan Pengumpulan Hasil Revisi : 24 Juli - 31 Juli 2021
Launching Prosiding : 31 Agustus 2021Penghargaan akan diberikan kepada peserta dengan kategori Best Paper dan Best Presentation. Bagi para peserta yang berpartisipasi akan diberikan e-certificate.
Sebelum call for paper berlangsung, akan ada acara pemaparan kuliah atau juga sering disebut Seminar Nasional Online. Bagi yang ingin gabung, bisa klik link ini ya bit.ly/diesFH-CFPPresentationÂ
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H