-Wakil Ketua
Wakil ketua membantu pekerjaan ketua agar tidak ada gangguan selama pelaksanaan acara.
Jadi, sikapnya juga harus jujur, tegas, bijaksana, dan sabar, serta punya rasa tanggung jawab.
-Sekretaris
Sekretaris punya tugas yang penting, yaitu membuat surat perizinan, undangan, notulen rapat, dan kegiatan surat menyurat lainnya.
Susunan jadwal rapat hingga berakhirnya acara juga disusun oleh sekretaris.
-Bendahara
Bendahara mempunyai tugas untuk mengatur penggunaan pendanaan dan mencari sponsor agar acara dapat berjalan lancar.
Bendahara juga membuat laporan pertanggungjawaban atas pengelolaan keuangan yang benar.
-Seksi Publikasi dan Dokumentasi
Seksi ini bertugas untuk memberikan informasi kepada masyarakat dari sebelum sampai setelah acara diselenggarakan.