Mohon tunggu...
KKN IK IAIN Kudus Desa Soco
KKN IK IAIN Kudus Desa Soco Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Sekedar berbagi informasi

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud Pilihan

Menelisik Lebih dalam Produksi Gula Tumbu di Desa Soco yang Kualitasnya Tak Kalah dari Produksi Lain

4 Oktober 2022   11:00 Diperbarui: 15 Februari 2024   15:15 535
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Proses produksi gula tumbu, dok. pribadi

Observasi yang dilakukan oleh tim KKN-IK IAIN Kudus, dok. pribadi
Observasi yang dilakukan oleh tim KKN-IK IAIN Kudus, dok. pribadi

Berikut data yang telah diperoleh tim KKN-IK IAIN Kudus dari hasil penelusuran yang dilakukan.

dok. pribadi
dok. pribadi

Modal yang didapat pemilik gudang tersebut rata-rata dari modal pribadi pemilik dan juga dari bos mereka masing-masing. 

Pemilik usaha gula tumbu juga menyewa lahan untuk dijadikan gudang atau kegiatan produksi gula tumbu tersebut.  Petani tebu yang menjadi pemasok adalah petani yang bersifat langganan. 

Dalam usaha gula tumbu ini tenaga kerja dibagi menjadi 3 bagian yaitu tenaga kerja gudang/produksi, tenaga kerja tebang dan sopir. Tenaga kerja produksi bertugas untuk memasak nira sampai menjadi gula siap jual. 

Tenaga kerja tebang bertugas memanen tebu sebagai bahan baku gula tumbu. Selain itu ada juga sopir truck bertugas mengantarkan tebu yang sudah di tebang menuju gudang produksi. 

Hasil produksi gula tumbu akan diambil oleh para tengkulak/bos mereka masing-masing, biasanya gula tumbu tersebut akan dijual ke pabrik sebagai bahan baku pembuatan kecap seperti Indofood dan ABC.

Pemilik gudang tebu dalam memproduksi gula tumbu tentu memiliki hambatan diantaranya kurangnya tenaga kerja baik dalam produksi maupun sopir, pemilik juga sulit mencari pemasok tebu karena pemasok tebu bersifat langganan.

Selain itu kadang tinginya permintaan produksi tidak dalam masa panen tebu sehingga pengrajin gula tumbu kekurangan bahan baku dalam pembuatan gula tumbu.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun