Hari ini aku ingin menangis dalam gelapnya malam
Aku ingin menangis di dalam ruang sepi tak bertuan dan tak seorang pun ada disana
Ibu, aku ingin menceritakan kisah sedihku ini padamu
Namun aku terlalu peduli terhadap perasaanmu sehingga aku bahkan tak berani sepatah katapun
Â
Aku hanyalah manusia hina di negeri perantauan
Aku hanyalah manusia miskin nan terlantar
Â
Ibuku aku dihina dan direndahkan di depan mukaku
Tolong dan Bantu aku
Tolong dan Bantu aku
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!