Mohon tunggu...
Novy29 ( Novy E.R. )
Novy29 ( Novy E.R. ) Mohon Tunggu... Penulis - Writing ; Blogger, Employee, Travelling, Reservasi Villa Family and Grup (Tanpa Kamaran). Penyuka warna merah dan pink. Memiliki definisi dalam literasi, ‘menulis itu adalah liburan dan jalan-jalan yang menyenangkan serta untuk mencegah kepikunan dini.’

Blogs : http://rivitacahayaqalbu.wordpress.com/ On Media Cetak & Buku : 1. Karnaval Banteng, Apa Manfaatnya Sih ? (Year 2008 at Media Lokal Malang Raya) . 2. Obyek Wisata Kota Wisata Batu (Year 2008 at Media Local Malang Raya) . 3. Cukuplah Kematian Sebagai Nasehat (Majalah Intisari Hidayah, Desember 2010) . 4. Antologi "Merah Putihnya Cinta" by Jaringan Penulis Indonesia by EK Publisher (2011) . 5. Citizen Reporter Harian Pagi Surya "Kreatif Menulis Opini” (Januari 2018) . 6. Esai Harian Pagi Radar Malang "Aktif Di Sosmed Kuncinya Pada Niat Dan Tujuan" (Januari 2018) . 7. Antologi Cerpen, Puisi, Artikel "Malang Dalam Aksara" by Malang Menulis (Feb 2018) . 8. Esai Harian Pagi Malang Post "Ambil Alih Pengelolaan Air Swasta Oleh Pemda" (Agustus 2018) . 9. Antologi Cerpen & Puisi "Serpihan Rindu" by AE Publishing (Agustus 2018) . 10. Antologi Cerpen, Puisi, Artikel "Nuansa Cinta Ramadhan" by AE Publishing (September 2018) . 11. Antologi Fiksi "Mayapada Puaka" by AE Publishing (November 2018) . 12. Antologi Flash True Story "You Are My Hero" by AE Publishing (Desember 2018) . 13. Antologi Fiksi "Kasih Tak Sampai 2" (Mei 2019) . 14. Esai Harian Pagi Malang Post "Bangga Jadi Santri" (Oktober 2018) . 15. Antologi Fiksi "LDR" by AE Publishing (November 2019) . 16. Citizen Reporte Majalah Air Minum "Jambore Gowes Tukang Ledeng Jawa Timur" (2017) . 17. Citizen Reporte Majalah Air Minum "Gelar Peringatan 1 Muharam 1440 H" (2017) . 18. Antologi Puisi "Pohon Luka" by AE Publishig (2019) . 19. Antologi True Story Inspiratif Trust Me, I'm A Writer by Mandiri Jaya Malang (Juli 2020) . 20. Citizen Reportase Majalah Air Minum “Diklat Jurnalistik Perumdam Among Tirto Kota Batu” (Juli 2021) 21. Antologi True Story Inspiratif, Aku Pasti Bisa! by Samudra Biru Yogyakarta (September 2021) 22. Antologi Resume, Satu Buku Banyak Ilmu by Trust Media Yogyakarta (November 2021) 23. Antologi Esai, Great Life Project! By Trust Media Yogyakarta (Februari 2022) 24. Antologi Keren, Good Vibes Only by Trust Media Yogyakarta (Februari 2022) 25. SEGERA 26. SEGERA

Selanjutnya

Tutup

Trip

Kampung Warna Warni

16 Januari 2020   20:40 Diperbarui: 16 Januari 2020   22:10 116
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kampung Warna Warni dan Jembatan Kaca (DokPri, Novy29)

Berjarak  700 meter  (2 menit) dari Stasiun Baru Kota Malang (stasiun kereta api),  ada sebuah daerah di Kota Malang yang dulunya biasa-biasa saja, kini bisa jadi jujugan wisatawan yang ingin tahu seperti Kampung Warna Warni. Banyaknya wisatawan yang mengabadikan dalam foto maupun video lalu di ekspose ke media sosial. 

Berlokasi di Kawasan Jodipan, kampung yang dulunya biasa kini atas inisiatif warga di pemukiman tersebut membuat kampungnya yang lebih menarik. Dengan mengecat rumah-rumah penduduk penuh warna warni.  

Lantas, dari pihak Pemerintah Kota Malang, kampung ini diresmikan menjadi destinasi wisata pada tahun 2017.  Termasuk jembatan kaca yang menghubungkan antara Kampung Warna Warni Jodipan dengan Kampung Tridi Ksatria, Malang. 

Menjadi kebanggaan  warga setempat dengan dijadikannya salah satu destinasi wisata Malang Raya, juga menambah pendapatan bagi warga. Krena dari tukang parkir, penjaga loket masuk dan para penjual makanan&minuman di area tersebut. Kota Malang makin cantik. 

Bagi yang menikmati perjalanan kereta api Gajayana, Penataran, pokoke dari arah Blitar deh, bisa melihat kampung ini dari atas rel. Di seberang Kampang Warna Warni di bangun juga Kampung Arema dengan cat genting dan dinding pemukiman penduduk serba biru, khas Arema Indonesia. Bisa mengambil foto atau video dari atas rel. 

Ayo, sempatkan berbagi rejeki dengan warga setempat di destinasi murah meriah, selfie & wefie di kawasan wisata yang baru 3 tahunan menjadi tambahan icon Kota Malang dan wilayah Malang Raya. 

Berharap kampung wisata ini akan terus meningkatkan pembangunannya termasuk wahana-wahana baru yang cocok didirikan di kawasan tersebut. Nggak nyesel kok datang ke sini. 

Pulangnya bisa mampir ke Bakso Cak Man (berjarak 2,3 km dengan durasi 6 menit) atau Bakso President (berjarak 2,5 km dengan durasi 6 menit) yang tidak jauh pula dari kawasan tersebut.  

Kampung Biasa Yang Disulap Jadi Warna Warni (DokPri, Novy29)
Kampung Biasa Yang Disulap Jadi Warna Warni (DokPri, Novy29)
Harga tiket masuk, per orang Rp 3.000,- 

Salam Satu Jiwa, Salam TravelWriting,

@CopyRight, Novy E.R (Penulis & Blogger)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun