Manusia adalah salah satu makhluk hidup ciptaan Tuhan yang dimana manusia memiliki akal sehat dan mahluk paling sempurna dari mahluk-mahluk yang diciptakan Allah di muka bumi ini.
Kenapa manusia makhluk paling sempurna karena manusia memiliki akal sehingga dituntut untuk bersosialisasi dengan lingkungannya sehingga bisa saling tolong menolong sesamanya ketika ada yang memerlukan bantuan.
"Manusia" Yang ada di muka bumi ini juga berbeda-beda suku, agama, dan kebangsaan karena itulah manusia yang baik harus saling menghargai dan toleransi atas perbedaan yang dimiliki dan menjadikan persaudaraan yang harmonis.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H